Musim Hujan, Harga Ikan Jadi Gila-gilaan
Kamis, 02 Maret 2017 – 13:08 WIB

Ilustrasi. Foto: Malut Post/JPNN
jpnn.com - jpnn.com - Tidak hanya harga bumbu dapur yang naik saat musim penghujan.
Harga Ikan pun ikut-ikutan naik. Seperti yang terpantau di Pasar Ciputat, Kamis (2/3).
Para pedagang mengeluhkan kurangnya pasokan ikan dari suplier.
Hal itu menyebabkan harga ikat melambung tinggi.
Ikan mas, misalnya. Sebelumnya, ikan mas dijual Rp 28 ribu per kilogram.
Namun, harga naik menjadi Rp 35 ribu sejak musim penghujan.
Ikan mujahir yang sebelumnya Rp 25 ribu naik menjadi Rp 32 ribu.
Sedangkan ikan kakap yang sebelumnya Rp 35 ribu kini naik menjadi Rp 50 ribu per kilogram.
Tidak hanya harga bumbu dapur yang naik saat musim penghujan.
BERITA TERKAIT
- 10 Makanan Kaya Nutrisi yang Wajib Dikonsumsi Ibu Hamil
- Anda Ingin Menaikkan Berat Badan, Konsumsi 5 Makanan Ini Sebelum Tidur
- 5 Makanan yang Tidak Boleh Dikonsumsi Bersama Susu, Pencernaan Bakalan Menderita
- 7 Makanan yang Cocok Dikonsumsi Penderita Diabetes saat Cuaca Dingin
- Konsumsi 3 Menu Berbuka Puasa Ini, Berat Badan Bakalan Tetap Normal
- Gegara Cipratan Air, Sopir Mobil Pengangkut Ikan Dikeroyok