Musim Kemarau, Jutaan Kanguru 'Turun' ke Jalan
Selasa, 19 Juni 2018 – 10:00 WIB
"Kami sarankan mereka untuk tidak membelokkan mobil dan mengerem," ujarnya.
"Jika mereka melakukannya, hal itu menyebabkan mobil terguling, seperti yang dicontohkan pengemudi dalam pelatihan ini," kata Ireson.
Menyerbu jalan raya
Photo: Kanguru yang mencari makan di pinggir jalan menyebabkan potensi bahaya bagi pengendara. (ABC Rural: Cara Jeffery)
Menurut Ireson, jumlah kanguru di jalan-jalan raya menjadi permasalahan yang semakin serius bagi pengemudi.
"Di sekitar daerah Hay sini cukup mengerikan terutama di malam hari dengan banyaknya jumlah satwa di jalanan," katanya.
Salah satu perusahaan asuransi mengatakan 83 persen dari tabrakan dengan hewan melibatkan kanguru.
Pada 2017 perusahaan asuransi ini menerima 12.000 klaim tabrakan hewan di NSW, meningkat sembilan persen dari tahun sebelumnya.
"Angka-angkanya ada dan kami ingin generasi muda ini aman di jalan raya," kata Ireson.
BERITA TERKAIT
- Universitas Australia Akan Jadi yang Pertama Gunakan AI di Asia Pasifik
- Dunia Hari Ini: Pesawat Azerbaijan Airlines yang Jatuh Kemungkinan Ditembak Rusia
- Rencana Indonesia Bangun Pembangkit Tenaga Nuklir Dikhawatirkan Memicu Bencana
- Dunia Hari Ini: Dua Negara Bagian di Australia Berlakukan Larangan Menyalakan Api
- Dunia Hari Ini: Harvey Moeis Divonis Enam Setengah Tahun Penjara
- Australia Membutuhkan Pekerja Lepasan yang Cukup Banyak Menjelang Akhir Tahun