Muslim Minta Guru Lebih Kreatif Tanpa Buku LKS
Senin, 09 Januari 2017 – 03:32 WIB

Para wali murid saat membeli buku LKS dari sebuah toko di kota Batam, Kepri. Foto: dokumen JPNN
Sebagai pimpinan di Dinas Pendidikan Kota Batam, dia juga meminta guru untuk membantu pemerintah dalam mengatasi permasalahan LKS.
"LKS kan sudah dilarang, jadi tolong kerjasamanya. Sanksi tegas juga telah menanti, jika terbukti ada oknum disdik dan sekolah yang sengaja memprakarsai praktik LKS ini," beber pria kelahiran Rempangcate ini.(cr17/eja)
Persoalan buku Lembar Kerja Siswa (LKS) sempat menghebohkan para wali murid di kota Batam beberapa waktu lalu.
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- 30 WN Vietnam Ditangkap, 2 Kapal Ikan Ilegal Diamankan di Perairan Indonesia
- Gemerlap Danantara
- Kementrans Siapkan Barelang Jadi Pilot Project Kawasan Transmigrasi Terintegrasi
- DPR Bentuk Panja Usut Mafia Lahan di Batam, Pengamat: Panggil Menteri ATR/BPN
- Hasil Seleksi Administrasi PPPK Tahap II Batam, 322 Pelamar tak Lulus
- Ingin Jadikan Batam Pusat Investasi, Komisi VI DPR Bentuk Panja