Muslimah Ganjar Gelar Pelatihan Digital Marketing untuk Dukung Pemberdayaan Perempuan
Kamis, 08 Juni 2023 – 21:05 WIB

Sukarelawan Muslimah Ganjar Pranowo menggelar pelatihan digital marketing. Foto: Muslimah Ganjar Pranowo
Sutisna mengaku perempuan yang tergabung dalam Muslimah Ganjar Pranowo merespons baik setiap kegiatan yang dilakukan.
Hal tersebut dibuktikan dengan semakin tinggi ketertarikan perempuan untuk bergabung.
"Respons sangat antusias, kami mengadakan di beberapa titik di seluruh wilayah Jakarta dengan menyasar perempuan khususnya di kalangan milenial," ungkap Sutisna. (ddy/jpnn)
Sukarelawan Muslimah Ganjar Pranowo menggelar pelatihan digital marketing. Kegiatan tersebut diikuti oleh puluhan dari kalangan remaja, khususnya perempuan.
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
BERITA TERKAIT
- Mendunia, Herco Digital Raih Penghargaan di Asia Tenggara
- Siti Fauziah: Perempuan Perlu Support System Lebih Kuat Agar Bergerak di Bidang Ekonomi
- Ketimpangan Gender Masih jadi Persoalan di Indonesia, Perlu Kolaborasi Lintas Sektor
- WRP Indonesia Dukung Perempuan Menjalani Ramadan Lebih Sehat, Punya Bisnis Fleksibel
- Datangi RSCM, PDIP Semangati Pasien Kanker pada Hari Perempuan Sedunia
- Waka MPR: Perlu Political Will Para Pemangku Kepentingan untuk Wujudkan Kesetaraan