Muslimat NU Berharap Iklan SKM Sebagai Susu Dihilangkan
Senin, 03 Desember 2018 – 04:17 WIB
Sementara itu, Ketua VII Bidang Kesehatan Sosial PP Muslimat NU Erna Yulia Soefihara mengatakan, pihaknya akan terus mendorong jemaah muslimat untuk menyosialisaikan bijak menggunakan SKM.
"Sebab, jemaah muslimat NU, kan, mayoritas ibu-ibu yang memilki peran penting dalam hal edukasi. Minimal di dalam keluarga bisa menginformasikan masalah untuk perbaikan gizi anak dan pencegahan stunting," kata Erna. (jos/jpnn)
Pengurus Pusat Muslimat NU berharap iklan susu kental manis (SKM) yang menyebutkan sebagai susu dan disajikan sebagai minuman tunggal dihapus
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Muslimat NU Siap Lahir Batin Bawa Khofifah-Emil Menang di Pilgub Jatim
- Kinerja Teruji, Khofifah-Emil Makin Diinginkan Muslimat NU Magetan Raih Kemenangan
- Muslimat NU Jombang Mendoakan Khofifah-Emil Menang di Pilkada Jatim
- Meresmikan Graha Muslimat NU Blitar, Khofifah Didoakan jadi Gubernur Jatim Lagi
- Tambang Saham
- Lindungi Kesehatan Masyarakat, Kopmas Meluncurkan Aduansalahsusu.id