Mustahil, Pilpres Berlangsung 1 Putaran
Kamis, 02 Juli 2009 – 13:33 WIB

Mustahil, Pilpres Berlangsung 1 Putaran
Menyinggung soal hasil jajak pendapat oleh sejumlah lembaga survei belakangan ini, Boni menegaskan bahwa hasil survei itu tidak bisa dijadikan acuan obyektif dalam menilai elektabilitas para pasangan capres dan cawapres. Boni malah mencibir survei-survei itu.
"Apalagi modus operandinya, survei bisa digiring dan ditentukan hasilnya dengan membuat cluster responden berdasarkan potensi dukungan pemilih terhadap kandidat atau partai tertentu,” jelas Boni.(ara/jpnn)
JAKARTA - Upaya kubu pasangan capres SBY-Boediono menggiring opini publik melalui wacana Pilpres Satu Putaran terus mengundang cibiran. Dalam sebuah
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Irving Siap Cabut Gugatan PSU Pilkada Siak yang Diajukan Wakilnya di Sidang Perdana
- Hari Kartini, Widya Desak Pemulihan Hak Perempuan eks Pemain Sirkus yang Dieksploitasi
- PAN Belum Dukung Gibran, Deddy PDIP: Mungkin Mereka Punya Kader Mendampingi Prabowo
- Komisi III Berikan Ruang eks Pemain Sirkus dengan Pengelola Taman Safari Duduk Bersama
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul MPR Ganti Gibran, Deddy PDIP Semringah
- Muncul Usulan Copot Menteri Terafiliasi Jokowi, Legislator PDIP: Berarti Ada Masalah