Mutasi 53 Perwira Tinggi TNI: Personel TNI AD Terbanyak, Disusul TNI AL dan TNI AU

10. Kolonel Inf Dr. Joni Widjayanto dari Kepala Pusat Penelitian Bela Negara Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LP2M) Unhan menjadi Sekretaris Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LP2M) Unhan.
11. Mayjen TNI Ida Bagus Purwalaksana dari Kabadiklat Kemhan menjadi Dirjen Kuathan Kemhan
12. Brigjen TNI Budi Prijono dari Dansatkomlek TNI menjadi Kabaranahan Kemhan
13. Brigjen TNI Bambang Kusharto dari Sesbaranahan Kemhan menjadi Kabainstrahan Kemhan (validasi orgas)
14. Brigjen TNI Murlim Mariadi dari Sesitjen Kemhan menjadi Dekan Fakultas Strategi Pertahanan Unhan
15. Brigjen TNI Moch. A.B. Purwanto dari Irlog Itjen Kemhan menjadi Sesitjen Kemhan
16. Kolonel Cpm Muhamad Gultan dari Auditor Madya Itjen Kemhan menjadi Ir IV Itjen Kemhan (validasi orgas)
17. Brigjen TNI Amad Sugiyono dari Karoren Setjen Kemhan menjadi Karorenku Setjen Kemhan (validasi orgas)
Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto memutuskan untuk melakukan mutasi dan promosi jabatan sebanyak 53 perwira tinggi di lingkungan TNI.
- TNI AL Menggagalkan Penyelundupan 7 Calon PMI Ilegal ke Malaysia
- Usut Kasus Korupsi di Kemenhan, KPK Panggil eks Direktur DKB
- Panglima TNI Jenderal Agus dan KSAD Jenderal Maruli Terima Wing Kehormatan Penerbang Kelas I TNI AU
- Prabowo Berencana Evakuasi 1.000 Warga Palestina, DPR Minta Hanya Sementara
- Ini Kata Laksma Wira soal Oknum TNI AL Bunuh Juwita
- TNI AL: Jumran Telah Merencanakan Membunuh Jurnalis Juwita