Muzani: Prabowo Ingin Indonesia jadi Bangsa yang Kuat dan Sehat
Jumat, 07 Maret 2025 – 16:12 WIB

Ketua MPR RI Ahmad Muzani mengatakan bangsa Indonesia pernah mengalami berbagai pergolakan yang dipicu perbedaan ideologi Foto: MPR RI
Dalam konferensi ini yang turut menjadi pembicara adalah Sekjen Liga Muslim Dunia, Muhammad Abdul Karim Al-Isa.
Para mufti, cendikiawan, dan imam besar dari negara-negara Islam yang tergabung dalam OKI.
Konferensi ini telah berjalan dua kali dan yang pertama ketika itu bertajuk “Membangun Jembatan antara Mahzab-mahzab Islam”.
Namun, pada akhirnya Pancasila dipilih sebagai jalan Tengah untuk menyatukan perbedaan dalam Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI). (jpnn)
Ketua MPR RI Ahmad Muzani mengatakan bangsa Indonesia pernah mengalami berbagai pergolakan yang dipicu perbedaan ideologi
Redaktur : Dedi Sofian
Reporter : Dedi Sofian, JPNN.com
BERITA TERKAIT
- Geger Temuan Ulat di Menu Makan Bergizi Gratis SMPN 1 Semarang, Begini Ceritanya
- Dukung Pengembangan Kopi di Indonesia, Ibas: Majukan Hingga Mendunia
- Temui Wamen Guo Fang, Waka MPR Eddy Soeparno Bahas Pengembangan Energi Terbarukan
- Karen Nijsen Berbagi Susu Gratis Lewat Program Satu Langkah Satu Karya
- Tinjau SDN 2 Lamangga, Wamendagri Ribka Minta Hasil Laut Masuk Menu MBG di Sultra
- Waka MPR Dorong Pengembangan Kompetensi Berkelanjutan Bagi Guru Harus Dijalankan