Myanmar Janji Bebaskan Syuu Kyi
Jumat, 29 Oktober 2010 – 04:40 WIB
HANOI - Kabar rencana pembebasan pemimpin oposisi Myanmar Aung San Suu Kyi menyeruak di tengah forum regional ASEAN di Hanoi, Vietnam. Sumber dari departemen luar negeri delegasi negara ASEAN mengungkapkan bahwa peraih Nobel Perdamaian itu akan menghirup udara bebas setelah pemilu dihelat. Otoritas Myanmar sebelumnya telah mengungkapkan bahwa aktivis demokrasi tersebut akan dibebaskan pada batas akhir masa penahanan rumahnya 13 November. Namun tidak ada pernyataan resmi dari pemerintah junta.
"Dia (Menteri Luar Negeri Vietnam Nyan Win) menyatakan Suu Kyi mungkin akan dibebaskan setelah pemilu," ungkap seorang pejabat departemen luar negeri salah satu negara ASEAN yang menghadiri jamuan makan malam dengan Nyan Win, kepada Agence France-Presse.
Baca Juga:
Menlu Myanmar menjadi sorotan delegasi negara lain dalam pertemuan tingkat tinggi negara-negara ASEAN di Hanoi, Rabu (27/10). Meski demikian, lanjut sumber tadi, Nyan Win tidak menyebutkan secara detail waktu pembebasan Suu Kyi.
Baca Juga:
HANOI - Kabar rencana pembebasan pemimpin oposisi Myanmar Aung San Suu Kyi menyeruak di tengah forum regional ASEAN di Hanoi, Vietnam. Sumber dari
BERITA TERKAIT
- Demi Perdamaian, Negara Tetangga Minta Ukraina Ikhlaskan Wilayahnya Dicaplok Rusia
- Bertemu Paus Fransiskus, Arsjad Rasjid Bawa Misi Kemanusiaan
- Beginilah Cara Iran Merekrut Warga Israel Jadi Mata-Matanya
- Hmmm... Puluhan Warga Yahudi Israel Mau Jadi Mata-Mata Iran
- Erdogan Jorjoran Menyokong Musuh Assad, Apa Kepentingan Turki di Suriah?
- Geledah Kantor Presiden, Polisi Korsel Cari Bukti Pengkhianatan