Myanmar tak Layak Pimpin ASEAN
Jika Kasus Rohingya Tak Beres
Rabu, 01 Agustus 2012 – 10:06 WIB

Myanmar tak Layak Pimpin ASEAN
Lebih jauh Mahfudz menyebutkan, Turki yang bukan bagian dari ASEAN, bisa menunjukkan kepeduliannya pada kaum minoritas di Arakan secara kongkrit. Bahkan, kata Mahfudz, Perdana Menteri Erdogan dan Menlu Ahmet Dovutoglu Turki secara terbuka di media internasional berulang mengajak komunitas internasional peka terhadap pembersihan etnis ini.
Baca Juga:
Dubes-dubes asal Turki juga memberikan pernyataan keras terhadap kebiadaban ini. "Bahkan, melalui akun twitter pribadi mereka," katanya. (boy/jpnn)
JAKARTA - Ketua Komisi I DPR, Mahfudz Siddiq mengatakan bahwa jika Myanmar tak mampu menyelesaikan masalah dan tetap arogan terhadap warga muslim
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Heboh Pengeroyokan di Kantor Polsek, Kapolda Riau Langsung Copot Jabatan Anak Buah
- Tugas Kantor Komunikasi Presiden Dianggap Tumpang Tindih, Begini Reaksi Mensegneg
- Kader Gerindra di Banggai Minta Polisi Menindak Pelaku Persekusi
- Paus Fransiskus Meninggal, Prabowo: Dunia Kehilangan Sosok Panutan dalam Kemanusiaan
- Mbak Ita bersama Suami Didakwa Terima Suap Rp 9,29 Miliar dari Proyek & Insentif ASN
- Dittipidsiber Bareskrim Turun Tangan Usut Gangguan Sistem Bank DKI