Nachrowi Dipaksa Balik ke Bamus Betawi
Selasa, 28 Mei 2013 – 02:32 WIB

Nachrowi Dipaksa Balik ke Bamus Betawi
Menurut Endang, Nara harus secepatnya kembali duduk sebagai Ketua Majelis Tinggi dan segera memilih Ketum Bamus betawi periode 2013-2018. Sebab, hingga saat ini belum ada ketua baru Bamus Betawi.
"Kalau sekarang ada yang mengklaim sebagai Ketua Bamus itu tidak benar. Di luar kepemimpinan Bang Nara kami anggap ilegal karena kepemimpinan yang sah adalah yg dilahirkan oleh Mubes Bamus Pondok Gede. Kami akan sosialisasikan ini kepada ormas pendukung bamus yang belum paham, "jelasnya.
Hanya saja, Nara tak ada saat didatangi Bamus Betawi. Sebab, bekas Calon Wakil Gubernur DKI pasangan Fauzi Bowo itu sedang berada di luar kota. Akhirnya puluhan ormas tersebut hanya bisa menitipkan surat pernyataan dukungan Nara kembali duduk sebagai Ketua Majelis Tinggi Bamus kepada sekertaris pribadi Nara.(pes)
JAKARTA - Ketua DPD Partai Demokrat DKI Jakarta, Nachrowi Ramli dipaksa kembali bergabung dengan Badan Musyawarah (Bamus) Betawi. Puluhan ormas Betawi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gerakan Guna Ulang Jakarta, Edukasi Mengurangi Pemakaian Plastik Sekali Pakai
- Fasilitas Makin Lengkap, Triboon Hub Tambah 2 Resto Baru di Jakarta
- Durasi Pemadaman Lampu Program Earth Hour Terlalu Singkat
- Di Tengah Sosialisasi Tupoksi kepada Warga, MKD DPR RI Singgung Pelat Nomor Khusus
- Tjahjo Kumolo Meninggal Dunia, Warga Bekasi Diminta Kibarkan Bendera Setengah Tiang
- Anies Bangun Kampung Gembira Gembrong dengan Dana Rp 7,8 Miliar dari Infak Salat Id di JIS