NAD : Tuntut DPRA Bahas Draft Qanun Naker
Minggu, 02 Mei 2010 – 05:07 WIB
hingga saat ini draf tersebut belum juga masuk dalam Prolegda DPRA 2010.
Bahkan, masih banyak permasalahan ketenagakerjaan di Aceh yang menjadi Pekerjaan Rumah (PR) besar bagi pemerintah Aceh hari ini, mulai dari sistem kerja
model perbudakan yang belum memberikan kenyamanan dan perlindungan terhadap para pekerja dan keluargnya. Tutupnya tiga perusahaan vital seperti PT AAF, PT KKA dan PT Humpus Aromatik di wilayah Aceh Utara telah menyebabkan bertambahnya pengagguran dan kemiskinan di Aceh. Massa yang tergabung dalam Aliansi May Day 2010 ini antara lain, Aspek Indonesia, KSPI Aceh, FKUI - KSBSI Aceh, FSPTI - KSPSI Aceh, SPA, SPKA, SPAM, GAM - GB, TUCC, Kontras Aceh, Koalisi NGO HAM, SMUR, Aji Banda Aceh dan SPPI. (slm)
BANDA ACEH-Aliansi May Day 2010 yang tergabung dalam 16 organisasi buruh dan lembaga swadaya masyarakat (LSM) longmarch memperingati Hari Buruh se
Redaktur & Reporter : Auri Jaya
BERITA TERKAIT
- 3 Kado dari Mendikdasmen Abdul Mu'ti untuk Para Guru ASN & Honorer, Alhamdulillah
- Judi Online Kini Menyasar Komunitas Motor di Kepri
- Ratusan Burung Pipit Mati Tersambar Petir di Bandara Ngurah Rai
- 4 Lokasi Penyitaan Uang Haram Rohidin Mersyah, Nomor 1 Wow
- Begini Rohidin Mersyah Peras Anak Buah, Honor Guru Disunat
- Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Senin 25 November 2024, Hujan Merata