Nadal-Jankovic Paling Diunggulkan
Jumat, 16 Januari 2009 – 09:13 WIB

Nadal-Jankovic Paling Diunggulkan
Di bagian wanita, petenis Serbia Jelena Jankovic untuk kali pertama menjadi unggulan teratas di turnamen grandslam. Dia diikuti petenis AS, Serena Williams, di tempat kedua. Tempat ketiga dan keempat ditempati dua petenis Rusia, Dinara Safina dan Elena Dementieva.
Dari 32 nama unggulan di tunggal wanita tak terdapat dua nama di daftar 32 besar WTA (Asosiasi Tenis Wanita). Termasuk di antaranya juara bertahan Australia Terbuka, Maria Sharapova. Dia harus mundur karena cedera bahu. Selain itu, satu nama lainnya adalah Katarina Srebotnik (Slovenia) yang menempati peringkat ke-20 WTA.
Drawing Australia Terbuka kemarin hanya menentukan pemain yang masuk dalam daftar unggulan. Sementara, pengundian pertandingan baru akan dilaksanakan hari ini. Sehingga, terjalnya persaingan menuju podium juara masih belum bisa diraba. (ady/ang)
MELBOURNE – Australia Terbuka memasuki era baru. Rafael Nadal mengakhiri dominasi Roger Federer yang sudah empat tahun terakhir menjadi unggulan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah
- 389 Tim Siap Berpartisipasi di BALI 7s 2025 Presented By Bank Mandiri
- Misi Meregenerasi Pemain Bali United Selesai, Pelatih Teco Beber Rencana Masa Depan
- Makna Gol Gustavo Franca saat Persib Hantam Bali United
- Finalis NBA Tahun Lalu Tumbang, Grizzlies Masuk Playoffs