Nafsiah Dahlan Berkunjung ke Desa Bahasa
Rabu, 26 Juni 2013 – 20:26 WIB

Nafsiah Dahlan Berkunjung ke Desa Bahasa
Penggagas Desa Bahasa, Hani Sutrisno, mengaku kaget dengan kunjungan yang diakukan dadakan ini. Dia sangat mengapresiasi langkah yang siambil Nafsiah dan rombongan mau mendukung kemajuan Desa Bahasa tersebut.
"Kami berharap dengan kunjungan yang dilakukan bisa lebih memotivasi para siswa yang belajar di sini. Selain itu, diharapkan dapat lebih memperkenalkan desa bahasa di Desa Ngargogondo Borobudur itu ke seluruh Indonesia. Karena metode yang kami berikan belum ada di daerah- daerah lain," jelasnya.
Dia menargetkan bahwa tahun depan, desa bahasa semoga mampu dikunjungi oleh 2.500 siswa dari seluruh Indonesia. Untuk mendukung target tersebut, pihaknya mengaku masih mengalami keterbatasan tempat.
"Untuk itu, kami sangat berterima kasih kalau ada dari BUMN yang mungkin mau berinvestasi akhirat dengan membantu keterbatasan kami," imbuh Hani. (Ady)
MUNGKID - Istri Menteri BUMN Dahlan Iskan, Nafsiah Dahlan secara tiba-tiba mengunjungi Desa Bahasa Ngargogondo Borobudur, Jateng, Rabu (26/6). Bersama
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gaji sebagai Honorer Langsung Dihentikan, tetapi Bikin Senang
- Kasus Viral Ini Harus jadi Pelajaran Seluruh PPPK, Jangan Main-main
- Sidang Dakwaan Mbak Ita, Jaksa KPK Soroti Peran Suaminya sebagai Perantara
- Penyebab Utama Kartu Tes PPPK Tahap 2 Belum Bisa Dicetak, Jangan Panik ya
- Jaksa KPK Tuding Mbak Ita Potong Hak ASN Pemkot Semarang
- Heboh Pengeroyokan di Kantor Polsek, Kapolda Riau Langsung Copot Jabatan Anak Buah