Nagaswara Angkat Kembali Genre Pop Melayu di Indonesia Lewat 5 Penyanyi Ini
Selasa, 09 Agustus 2022 – 19:05 WIB

Merpati Band dan Kezia saat showcase Swara Melayu Bersinar Lagi di Tamini Square, Jakarta Timur, belum lama ini. Foto: Romaida/JPNN.com
"Nagaswara didedikasikan untuk musik melayu," ujarnya.
Rahayu menyatakan lima penyanyi ini merupakan salah satu proyek spesial dari Nagaswara.
Beberapa penyanyinya bahkan sempat viral di media sosial yakni band Luvia dan Syahriyadi.
Rahayu berharap upayanya membangkitkan genre pop melayu di Indonesia ini dapat berbuah dalam 4 tahun, mendatang.
"Semoga 4 tahun lagi 20 tahun. Semoga rotasi bertemu lagi dengan 20 tahun yang lalu," tuturnya. (mcr31/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Label rekaman Nagaswara siap mengangkat kembali genre pop melayu di Indonesia lewat 5 penyanyi ini.
Redaktur : Yessy Artada
Reporter : Romaida Uswatun Hasanah
BERITA TERKAIT
- Lewat Single Akhir Kisah Kita, Audy Kembali Sapa Penggemar
- Cerita Jessica Simpson Setelah Lepas dari Alkohol, Lebih Kreatif
- Mengenal Peran A&R di Industri Musik: Lebih dari Sekadar Cari Bakat
- Diprotes Anak Gegara Terlalu Sibuk, Aldi Taher Bilang Begini
- Firman Siagian Bentuk Label Musik, Siap Orbitkan Talenta dari Tanah Pasundan
- Soroti Polemik Agnez Mo dan Ari Bias, Ahmad Dhani Sindir Penyanyi Tak Paham Etika