Nahrawi Sebut MyPertamina Membuat Data Penyaluran BBM Bersubsidi Lebih Akurat
Jumat, 01 Juli 2022 – 07:02 WIB
Oleh karena itu, Nahrawi berharap pemerintah pusat atau Pertamina dapat mencarikan solusi terhadap permasalahan, atau minimal sekali, penggunaan aplikasi tersebut tidak diwajibkan kepada mereka.
"Nah, hal-hal seperti ini perlu diberikan solusinya oleh pemerintah atau Pertamina selaku pengambil kebijakan, kasihan nasib mereka yang di desa," kata Nahrawi.
Seperti diketahui, PT Pertamina (Persero) berencana memperketat pembelian BBM bersubsidi jenis Pertalite dan Solar untuk kendaraan roda empat di wilayah tertentu menggunakan aplikasi. Untuk tahapan pertama penggunaan aplikasi MyPertamina tersebut mulai diberlakukan pada 1 Juli 2022 mendatang. (antara/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Nahrawi Noerdin menyatakan kebijakan penggunaan aplikasi MyPertamina itu dapat membuat data penyaluran BBM bersubsidi menjadi lebih akurat.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- Pertamina Eco RunFest 2024: Carbon Neutral Event untuk Kampanye Sustainable Living
- Pertamina Eco RunFest 2024 Sukses Digelar, Yayan: Hadiahnya Luar Biasa, ya
- Pertamina Eco RunFest Salurkan Donasi Kemanusiaan untuk Palestina, Sebegini Nominalnya
- Melalui UMK Academy, Pertamina Dukung UMKM Bersaing di Tingkat Global
- Pertamina Regional Indonesia Timur Raih Penghargaan Internasional Best Practice GCSA 2024
- Diikuti 12.300 Pelari, Pertamina Eco RunFest 2024 Sukses Digelar