Nama Baim Wong Kembali Dicatut Penipu, KTP Dipalsukan

Nama Baim Wong Kembali Dicatut Penipu, KTP Dipalsukan
Baim Wong. Foto: Instagram/baimwong

"Please, saya enggak pernah minta apa pun kalau memang ada yang pernah saya kasih. Tolong jangan ada yang ketipu lagi," tambah Baim Wong. (ded/jpnn)

Aktor sekaligus YouTuber Baim Wong kembali membongkar modus penipuan yang mencatut namanya.

Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News