Nama Habibie Dielu-elukan di Banyak Negara karena Kecerdasannya

Nama Habibie Dielu-elukan di Banyak Negara karena Kecerdasannya
Tampilan patung Presiden ketiga RI BJ Habibie yang pada Januari lalu, masih dalam tahap pembangunan di Isimu, Kabupaten Gorontalo. Foto: ANTARA FOTO/Adiwinata Solihin/pd.

"Jadi dia tokoh mendunia. Apa sebabnya, di dunia Islam namanya ilmu pengetahuan dan teknologi belum terlalu berkembang, beda dengan dunia barat," terang dia.

"Ketika ada seorang muslim bisa bikin pesawat terbang. Profesor, doktor bisa kuasai industri pesawat terbang di Jerman, itu jadi kebanggan umat Islam," tuturnya.

BJ Habibie meninggal dunia setelah menjalani perawatan medis di Rumah Sakit Pusat Angkatan Darat (RSPAD), Jakarta Pusat, Rabu pukul 18.05 WIB. Jenazah Habibie dikebumikan di Taman Makam Pahlawan Kalibata, Jakarta Selatan, Kamis (12/9). (mg10/jpnn)

BJ Habibie meninggal dunia setelah menjalani perawatan medis di Rumah Sakit Pusat Angkatan Darat.


Redaktur & Reporter : Aristo Setiawan

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News