Namanya Hana, Cuma Tiduran, Punya 250 Ribu Penggemar
Kamis, 06 April 2017 – 13:12 WIB
jpnn.com - Ratusan ribu pengguna Instagram tak bisa menahan ketertarikannya kepada Hana.
Anak kucing tiga tahun asal Jepang itu bikin gemas. Sejauh ini, sudah 250.000 pengemarnya. "Saya tidak bisa..oh sungguh tidak bisa. Hatiku terlalu lemah melihatnya," tulis seorang netizen, Michelle Limpin.
Hana telah mencuri hati fan di halaman resmi Instagram. Sehari-hari, Hana digambarkan sebagai kucing yang lucu, tidur-tiduran di siang hari dan bergaul bersama seekor burung bernama Sai.
Baca Juga:
"Lihat. Berbulu, menggemaskan. Oh kucing kecil," ekspresi netizen lainnya, Rajeswari Roychowdhury.
Hmmm sebegitunya, tapi siapa yang bisa menyalahkan Hana? (asiaone/adk/jpnn)
Ratusan ribu pengguna Instagram tak bisa menahan ketertarikannya kepada Hana.
Redaktur & Reporter : Adek
BERITA TERKAIT
- Ipang Wahid Bilang Gus Miftah Itu 3N
- Netizen Hujat Ahmad Ali, Dianggap Cari Elektabilitas dari Kasus Sepak Bola Sulteng di PON
- Picu Kegaduhan di Medsos, Eks Asisten Stafsus Presiden Yasmin Nur Minta Maaf
- Ayu Ting Ting Ungkap Alasan Balas Komentar Nyinyir Warganet Soal Bilqis di Medsos
- Terbongkar! Xaviera dan Sandy CoC Sama-sama Gemar Belanja di Shopee, Suka Spill Link Produknya Juga!
- Gemar Belanja Produk Unik di Shopee, Jerome Polin Sering Spill Berbagai Produk Unik ke Netizen