Napi Perekam Penganiayaan Ungkap Modus Masuknya HP & Narkoba ke Lapas Tanjung Gusta
Senin, 04 Oktober 2021 – 21:47 WIB

Kepala Ombudsman RI Perwakilan Sumatera Utara Abyadi Siregar kantongi info penting soal penganiayaan serta modus masuknya HP dan narkoba ke Lapas Tanjung Gus Medan. (ANTARA/Nur Aprilliana Br Sitorus)
Sebelumnya video penganiayaan terhadap seorang warga binaan di Lapas Tanjung Gusta Medan viral di medsos.
Video itu memperlihatkan seorang napi menjelaskan peristiwa rekannya dipukuli lantaran tidak memberikan uang kepada petugas.
Napi itu juga menyoroti punggung rekannya yang memar akibat dianiaya. (antara/jpnn)
Napi berinisial H, perekam penganiayaan di Lapas Tanjung Gusta Medan juga membeber modus masuknya HP dan narkoba ke penjara itu.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Warga Banten Tewas Dikeroyok 4 Orang, 2 Pelaku Oknum TNI
- 4 Napi Dugem di Rutan Pekanbaru Dipindah ke Nusakambangan, 16 Sipir Diperiksa
- Oknum Dokter di Medan Tersangka Pencurian dengan Kekerasan, Begini Kejadiannya
- Dokter Spesialis Kulit dan Kelamin Jadi Tersangka Penganiayaan
- Polsek Indralaya Tangkap Pelaku Penganiayaan di Ogan Ilir
- Bareskrim Bongkar Peredaran 38 Kg Sabu-Sabu Jaringan Malaysia-Indonesia di Riau