Napiter di Nusakambangan Sempat Coba Bunuh Diri
Rabu, 15 Agustus 2018 – 06:01 WIB
"Napiter mengidap tekanan atau gangguan kejiwaan," kata Agus.
Tadinya, Irsyan direncanakan dipindahkan ke Rumah Sakit Jiwa (RSJ), Magelang, Jawa Tengah, pada Senin lalu lantaran RSUD Cilacap tak bisa menangani penyakit gangguan jiwa.
"Karena di RSUD Cilacap tidak tersedia tempat perawatan untuk pasien gangguan kejiwaan, tapi sebelum dilakukan pengiriman pasien ke RSJ sekitar pukul 10.45 WIB, pasien meninggal dunia di RSUD Cilacap," tandas dia. (cuy/jpnn)
Napiter di Nusakambangan meninggal setelah beberapa kali mencoba bunuh diri di lapas.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- Eks Napiter Qomar Kuntadi Harap Pilkada 2024 Aman dan Damai
- Mahasiswa ITB Diduga Bunuh Diri, Lompat dari Lantai 27 Apartemen
- Sedih Kehilangan Anak, Tamara Tyasmara Nyaris Loncat dari Lantai Dua
- Eks Napiter se-Klaten dari Paguyuban Duta Rahmah Ikuti Pelatihan Literasi
- Polda Jateng Segera Ungkap Kasus Kematian dr Aulia Risma PPDS Undip, Siap-Siap
- Mahasiswa UK Petra Tewas di Halaman Kampus, Ini Penjelasan Ajeng Dyah