Napoli Proteksi Mazzarri
Selasa, 17 Mei 2011 – 23:17 WIB

Napoli Proteksi Mazzarri
NAPOLI - Walter Mazzarri bisa jadi tak akan mendampingi Napoli berlaga di pentas Liga Champions musim depan. Penyebabnya, karena Mazzarri mendapat godaan dari dua klub raksasa Italia lainnya. Pelatih 49 tahun itu santer dikaitkan dengan Juventus dan AS Roma. De Laurentiis menambahkan apabila Mazzarri adalah elemen penting atas sukses yang dicapai Napoli musim ini. Karena itu, melepas Mazzarri sama saja dengan mereduksi separo kekuatan klub peraih dua scudetto Serie A tersebut. "Saya berterima kasih kepada Mazzarri karena menjadikan musim ini sebagai musim fantastis bagi Napoli. Dia sekaligus sosok pelatih yang sangat kooperatif," jelasnya.
Spekulasi itulah yang membuat pemilik Napoli Aurelio De Laurentiis angkat bicara. De Laurentiis menyatakan, dirinya akan berusaha sekuat tenaga mempertahankan pelatih yang terikat kontrak bersama Napoli sampai Juni 2013 itu.
Baca Juga:
"Saya memeluknya erat-erat di ruang ganti setelah pertandingan, seolah-olah saya tidak ingin membiarkannya pergi," ungkapnya kepada Sky Italia.
Baca Juga:
NAPOLI - Walter Mazzarri bisa jadi tak akan mendampingi Napoli berlaga di pentas Liga Champions musim depan. Penyebabnya, karena Mazzarri mendapat
BERITA TERKAIT
- NBA Playoffs: Curry 31 Poin, Warriors Pukul Rockets
- Ucap Salam Perpisahan dengan Sabah FC, Saddil Ramdani Balik ke Indonesia?
- Perpisahan Pahit Kevin Diks dengan FC Copenhagen
- MotoGP 2025: Marc Marquez, Harmoni Pembalap Hebat dan Motor yang Tepat
- Pengakuan Blak-blakan Pelatih Madura United Seusai Laga Melawan Persebaya
- Sudirman Cup 2025: Menanti Sinergi Pemain Senior dan Junior