Narkoba Diprediksi Masuk Dari Jalur Laut
Kamis, 21 Februari 2013 – 07:38 WIB

Narkoba Diprediksi Masuk Dari Jalur Laut
JAKARTA – Pasca penangkapan bandar narkotika di Komplek Taman Setia Budi Indah, Medan, Badan Narkotika Nasional (BNN) masih terus mendalami kemungkinan adanya sejumlah tersangka lain dalam kasus ini. Karena WD diduga merupakan bagian dari sindikat jaringan narkotika internasional. “Dari temuan sementara, barang-barang haram ini hendak dipasarkan di sejumlah daerah di Sumatera Utara, bahkan kemungkinan mencakup ke sejumlah kota-kota lain di tanah air. Tapi ini masih kita pelajari,” ujarnya.
“Dalam penangkapan Selasa (19/2), memang hanya seorang tersangka yang berhasil kita tangkap. Tapi kita masih terus dalami, sehingga tidak tertutup kemungkinan adanya tersangka lain,” ujar Kepala Humas BNN, Sumirat Dwiyanto, kepada koran ini di Jakarta, Rabu (20/2).
Baca Juga:
Menurutnya, indikasi tersebut terlihat dari temuan banyaknya barang bukti yang mencapai 7 kilogram shabu-shabu. Selain itu, masuknya barang haram tersebut juga diduga berasal dari Malaysia dengan menggunakan modus pengiriman lewat jasa paket kiriman.
Baca Juga:
JAKARTA – Pasca penangkapan bandar narkotika di Komplek Taman Setia Budi Indah, Medan, Badan Narkotika Nasional (BNN) masih terus mendalami
BERITA TERKAIT
- Hak Buruh Sritex Terabaikan, Arief Poyuono Ingatkan Prabowo Jangan Seperti Jokowi
- 444 Ribu Lebih Tiket Kereta Api Mudik Lebaran 2025 Ludes Terjual, KAI Berpesan Begini
- Film tentang SU 1 Maret, Meninggikan Soeharto, Menghilangkan Peran Sultan HB IX
- Kasus Pembunuhan Kesya, Wakil Ketua MPR RI Terima Keluarga Korban & Tindaklanjuti ke Pimpinan TNI AL
- ASN Pemkab Karawang Masuk Kerja Lebih Siang Selama Ramadan
- Seorang Wisatawan asal Bogor Hilang Terseret Ombak di Pantai Carita