Narkoba 'Raffi' Banyak Beredar Di Samarinda
Kamis, 31 Januari 2013 – 16:01 WIB

Narkoba 'Raffi' Banyak Beredar Di Samarinda
JAKARTA - Badan Narkotika Nasional (BNN) menemukan derivat chatainone atau zat 3,4-methylenedioxy methcathinone atau lebih dikenal sebagai methylone (M1), yang dikonsumsi presenter Raffi Ahmad juga sudah beredar di Samarinda.
Hal ini diungkapkan Deputi Pemberantasan dan Penindakan BNN, Benny Mamoto, Kamis (31/1). Terkait temuan zat baru ini, BNN juga telah berkoordinasi dan berbagi informasi terkini secara farmotolosi dengan Kompolnas.
"Temuan ini penting. Karena ternyata ketika kita fokus pada peredaran narkoba, ada zat lain yang mempunyai dampak sama merusak," ujar Benny di gendung BNN.
Bahkan, hasil penelusuran BNN menemukan bahwa zat baru ini juga sudah beredar di Samarinda, Kalimantan Timur. Hal itu diketahui dari hasil tangkapan Polres Samarinda yang saat ini masih diperiksa oleh Polda Jawa Timur.
JAKARTA - Badan Narkotika Nasional (BNN) menemukan derivat chatainone atau zat 3,4-methylenedioxy methcathinone atau lebih dikenal sebagai methylone
BERITA TERKAIT
- Momen Hari Kartini, Andini Anissa Jadi Perempuan Pertama Peraih Gelar Kubestronaut
- Kiprah Kartini Hulu Migas Membangun Ketahanan Energi untuk Negeri
- Bantu Nelayan, HNSI Dorong Pemerintah Pakai Teknologi Alternatif
- KSPSI Dorong Indonesia Meratifikasi Konvensi ILO 188 untuk Perlindungan Awak Kapal Perikanan
- Dendi Budiman: Miskinkan Hakim dan Pengacara Terlibat Suap Rp 60 Miliar
- Gibran Buat Konten Bonus Demografi, Deddy PDIP: Jangan Banyak Bikin Video, Kerja Saja