Narsih: Sekarang Susah Banget Cari Pelanggan
Minggu, 11 Oktober 2020 – 13:04 WIB
Di sinilah komitmen “kesehatan yang utama, ekonomi mengikuti” dari pemerintahan Presiden Joko Widodo diuji.
Kekhawatiran masyarakat menengah-atas harus dikurangi dengan peningkatan kapasitas uji COVID-19, progress positif pengembangan vaksin COVID-19, perencanaan vaksinasi COVID-19 yang matang dan penegakkan protokol kesehatan di kegiatan ekonomi masyarakat seperti aktivitas perbelanjaan dan pariwisata.
Mereka termasuk juga Nahrowi dan Narsih menanti hasil dari upaya progresif untuk lepas dari resesi. (antara/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Narsih, perempuan usia 20 tahun, mengatakan saat ini tidak gampang untuk mendapatkan pelanggan.
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- Kenaikan PPN 12 Persen Bakal Ditunda, Marwan Cik Asan: Pilihan Bijak
- BRI Life Beri Perlindungan Asuransi Mikro Bagi 35.224 Petani & UMKM di Jawa Barat
- Akumandiri Dorong Sosialisasi QRIS Mendetail untuk UMKM
- Begini Cara Bea Cukai Dorong UMKM Agar Berorientasi Ekspor
- Ini Tujuan Bea Cukai Berpartisipasi dalam Program Pemberdayaan UMKM di Indonesia
- Bea Cukai Teluk Bayur Bantu UMKM Manfaatkan Peluang Ekspor Lewat Program Ini