NasDem Beri Panggung untuk Anies, Surya Paloh Anggap Jokowi Masa Lalu?
Minggu, 10 November 2019 – 23:10 WIB
"Sangat berbeda ketika pemerintahan Jokowi jilid satu, SP dan partainya mendukung total. Waktu itu sampai mengemuka Jokowi presidenku, Nasdem partaiku," kata pengamat dari Universitas Pelita Harapan (UPH) tersebut.(mg10/jpnn)
Pengamat politik Emrus Sihombing mengatakan, publik bisa menganggap Surya Paloh melalui manuvernya telah menempatkan Jokowi sebagai masa lalu, sedangkan Anies merupakan masa depan untuk Pemilu 2024.
Redaktur & Reporter : Aristo Setiawan
BERITA TERKAIT
- Anggap Maruarar Sirait Main SARA di Jakarta, Chandra: Belum Move On dari Rezim Jokowi
- Hasto Bakal Kirim Buku Pak Sabam Biar Ara Sirait Melakukan Perenungan
- Tuduh Ara Bermain SARA di Pilkada Jakarta, PDIP Bakal Tempuh Langkah Hukum
- Pramono Dinilai Sengaja Tak Umbar Dukungan PDIP di Alat Peraga Demi Raup Massa Anies
- Anies Dukung Pramono – Rano Karno, Brando Susanto: Jakarta Jadi Contoh Demokrasi yang Sejuk
- Analisis Qodari Soal Pilkada Jakarta 2024, Soroti Sikap Anies Dukung Pram - Rano