NasDem dan PKS Diprediksi Akan Berkoalisi Karena Sosok Anies Baswedan
Selasa, 31 Mei 2022 – 15:53 WIB

Anies Baswedan dalam sebuah acara NasDem beberapa waktu lalu. Foto: Ricardo/JPNN.com
"Saya yakin Demokrat punya itu, AHY punya suara dan massa. Itu (koalisi, red.) akan terwujud sepanjang Demokrat bersedia jatah wakil presiden bukan presiden," lanjut dia.
Yuk, Simak Juga Video ini!
Asrinaldi juga menyebutkan akan ada tiga koalisi yang terbentuk pada Pilpres 2024.
Dia menyebutkan selain Koalisi Indonesia Bersatu (KIB), akan ada dua koalisi baru.
"Saya yakin itu akan bikin koalisi baru karena titik temunya itu siapa capres yang akan diusung," pungkas Asrinaldi. (mcr8/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Pengamat politik Universitas Andalas (Unand) Asrinaldi memprediksi NasDem dan PKS bakal berkoalisi. Anies Baswedan disebut-sebut
Redaktur : M. Rasyid Ridha
Reporter : Kenny Kurnia Putra
BERITA TERKAIT
- Fahad Haydra Perankan Sosok Anies Baswedan, Turunkan Berat Badan 5 Kg
- Ikuti Jejak Anies, Pramono Gratiskan Pajak Rumah dengan NJOP di Bawah Rp 2 Miliar
- Fajar Alfian Minta Maaf Atas Ucapannya kepada Simpatisan Anies
- Tom Lembong Jalani Sidang Perdana, Istri Hingga Anies Memberikan Dukungan
- Gerakan Rakyat Bakal Jadi Parpol, Lalu Dukung Anies, Pengamat Ungkap Indikasinya
- Pram-Rano Buka Kemungkinan Lanjutkan Pembangunan ITF Sunter yang Digagas Anies