Nasdem Rangkul Hasyim Muzadi
Rabu, 06 Juli 2011 – 07:39 WIB

Nasdem Rangkul Hasyim Muzadi
"Kami sudah menjadi sahabat lama yang punya kesamaan pikiran dalam menata bagaimana bangsa ini ke depan," kata pria yang akan genap 60 tahun pada 16 Juli nanti. Mantan Ketua Dewan Penasihat Partai Golkar itu menyatakan, meski Hasyim nantinya tidak masuk dalam struktur Nasdem, Surya yakin mendapat dukungan. Setelah membesuk Wachid, Surya menyempatkan berziarah ke Makan Sunan Ampel.
Selama road show di Kota Pahlawan itu, tokoh yang mengaku hingga kini masih anggota Golkar itu didampingi Ketua PW Nasdem Jatim Hasan Aminuddin. Sebelumnya, meski berharap Nasdem menjadi perekat gerakan penyadaran kebangsaan, Hasyim belum tertarik mengikuti ormas yang didirikan Surya dan Sri Sultan Hamengkubuwono X itu. "Saya tidak ingin berpihak dan sibuk ngurus pesantren," tukasnya. (sep)
SURABAYA - Nasional Demokrat (Nasdem) memanfaatkan momen rapat pimpinan wilayah (Rapimwil) untuk mengembangkan jaringan. Kemarin (5/7), Ketua Umum
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Rapat Kerja dengan BNPT, Sugiat Apresiasi Zero Aksi Teror di 2024
- Jokowi Mau Bikin Partai Super Tbk, Cucun PKB: Silakan Asal Sesuai UU
- Sampaikan Laporan saat Rapur, Komisi II Punya 10 Catatan soal Evaluasi Pimpinan DKPP
- Jokowi Pengin Bikin Partai Super Tbk, Anak Buah Bahlil Ingatkan soal UU
- Wakil Ketua MPR Usulkan Pertamina Bentuk Tim Investigasi Independen, Ini Tugasnya
- Johan Rosihan DPR: Praktik Pengoplosan Beras Mencederai Semangat Swasembada Pangan