NasDem Siapkan Dana Rp 3 T untuk 300 Caleg
Senin, 25 Juni 2012 – 06:06 WIB

NasDem Siapkan Dana Rp 3 T untuk 300 Caleg
Untuk mendapatkan dana kampanye Rp 5"10 miliar itu, lanjut Rofiq, caleg harus memenuhi pertimbangan elektabilitas survei tersebut. Nanti setiap caleg tidak menerima uang tunai. Namun, dana dikonversikan dalam bentuk alat-alat kampanye yang dikoordinasikan melalui manajer kampanye.
Baca Juga:
Sementara untuk manajer kampanyenya, papar dia, disewa secara profesional, tapi tidak terikat dengan parpol. "Manajer kampanye hanya menjalankan fungsi teknis. Seluruh kebijakan didasarkan pada parpol," terangnya.
Dari mana Partai Nasdem mendapatkan anggaran Rp 3 triliun? Dijelaskan Rofiq, panggung politik Indonesia saat ini dikuasai para saudagar. Karena itu, politik saudagar tersebut harus dilawan dengan saudagar lainnya. Ketua Umum Ormas Nasdem Surya Paloh dan Ketua Dewan Pakar Partai Nasdem Harry Tanoesoedibjo disebutnya sebagai sumber keuangan Partai Nasdem untuk membiayai caleg. (bay/c9/agm)
JAKARTA - Rencana Partai Nasional Demokrat (Nasdem) untuk memberikan kucuran dana kepada para calon anggota legislatif (caleg)-nya tampaknya tidak
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Soal Ganti Wapres, PSI Minta Para Purnawirawan Hormati Kedaulatan Rakyat
- Hasil PSU Pilkada Siak Digugat, Bahlil: Golkar Kawal Kemenangan Afni-Syamsurizal
- Ketum Golkar soal Pilkada Siak 2024: Perempuan Muda Menang 2 Kali, Luar Biasa, Wajib Dikawal
- SCL Taktika Paparkan Hasil Quick Count Aulia-Rendi
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang