NasDem Tak Segan Beri Kritik Keras pada Jokowi

"NasDem akan kawal pemerintahan ke depan dengan harapan Presiden Jokowi berani untuk mengakui kelebihan maupun kelemahan yang ada di dalam pemerintahan. NasDem merupakan sahabat Jokowi dalam suka dan duka," paparnya.
NasDem menargetkan Jokowi-Amin mampu meraih kemenangan di Sulawesi dengan presentase suara mencapai 60%. Surya optimistis target tersebut mampu tercapai dan selaras dengan target nasional NasDem menjadi pemenang dalam urutan 3 besar.
"NasDem berupaya untuk memberikan sumbangsih pemikirannya sebagai parpol dengan posisi yang strategis di demokrasi," paparnya.
Sementara itu Ketua DPW NasDem Sultra Tony Herbiansyah optimistis NasDem Sultra mampu memperoleh dua dari enam alokasi kursi yang ada.
"Ada 9 kursi DPRD provinsi dan meraih kursi pimpinan DPRD kabupaten kota se-Sultra," papar Tony. (flo/jpnn)
NasDem menargetkan Jokowi - Ma'ruf mampu meraih kemenangan di Sulawesi dengan presentase suara mencapai 60 persen.
Redaktur & Reporter : Natalia
- Surya Paloh: Kenapa Kami Tidak Ada di Kabinet Rezim Prabowo?
- Keponakan Jadi Komisaris di BUMN, Surya Paloh Bilang Begini
- 2 Anak Buah Surya Paloh Kompak Mangkir dari Pemeriksaan KPK, Alasannya Sama
- Program Remaja Bernegara Bentuk Tanggung Jawab Parpol untuk Regenerasi Dunia Politik
- HUT ke-17 Gerindra, Surya Paloh Kasih Kado Berharga Buat Prabowo
- Remaja Bernegara, Ajak Generasi Muda Memahami Sistem Demokrasi di Parlemen