NasDem Targetkan 6 Kursi DPR dari DKI
Senin, 10 Juni 2013 – 18:44 WIB

NasDem Targetkan 6 Kursi DPR dari DKI
Ide media center itu tidak jauh berbeda dengan wacana pengadaan rumah aspirasi yang pernah ramai diusulkan oleh para anggota DPR dan DPD yang kini duduk di Senayan. Bedanya, rumah aspirasi diusulkan dari dana APBN, namun media center politisi NasDem didanai dari kantong pribadi.
“Kalau di Bali, kita ada Balai Rakyat, gunanya adalah semua masyarakat bisa berkumpul di sana, kemudian bisa mengenal siapa wakil mereka nantinya, kemudian menyampaikan beragam aspirasinya untuk diperjuangkan di Senayan,” katanya.
Enggartiasto menambahkan, bertarung di sejumlah dapil di DKI bukanlah pekerjaan mudah. Karena, banyak politisi lama yang juga sudah cukup dikenal oleh masyarakat selama ini. Oleh karena itu, NasDem mengimbanginya dengan menampilkan politisi-politisi wajah baru untuk bersaing dengan mereka tuk meraih tiket ke Senayan.
“Justeru kami ingin menampilkan wajah-wajah baru, karena masyarakat sudah cukup pesimis dengan politisi-politisi lama,” jelasnya.
JAKARTA - Partai Nasional Demokrat (NasDem) menargetkan meraih enam kursi DPR RI dari sejumlah daerah pemilihan (dapil) yang tersebar di Provinsi
BERITA TERKAIT
- Soal Ganti Wapres, PSI Minta Para Purnawirawan Hormati Kedaulatan Rakyat
- Hasil PSU Pilkada Siak Digugat, Bahlil: Golkar Kawal Kemenangan Afni-Syamsurizal
- Ketum Golkar soal Pilkada Siak 2024: Perempuan Muda Menang 2 Kali, Luar Biasa, Wajib Dikawal
- SCL Taktika Paparkan Hasil Quick Count Aulia-Rendi
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang