NasDem Tes Urine Bacalegnya
Jumat, 12 April 2013 – 08:06 WIB

NasDem Tes Urine Bacalegnya
Menanggapi hasil survei sejumlah lembaga yang menyatakan Partai NasDem belum meraih suara signifikan, Paloh menanggapi santai. Dia mengklaim, partainya telah meraih lebih dari 10 juta pengikut. "Target kami 30 juta. Kita lihat saja tiga hingga empat bulan mendatang, semoga ada perubahan yang cukup signifikan," ujarnya.
Bos Media Group ini juga menyatakan bahwa NasDem telah memenuhi syarat keterwakilan perempuan dalam daftar caleg sementara (DCS). Menurut Paloh, tercatat 38,7 persen dari 560 bakal caleg adalah perempuan. (yay)
JAKARTA - Sebanyak 3.800 bakal calon legislatif dari Partai NasDem, Kamis (11/4), mengikuti seleksi untuk bisa masuk dalam daftar calon sementara
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Rempang Eco City Tak Masuk Daftar PSN Era Prabowo, Rieke Girang
- Paslon Suryatati-Ii Sumirat Gugat Hasil PSU Bengkulu Selatan, Inilah Pokok-Pokok Permohonannya
- Persiapan Haji Hampir Rampung, Aprozi Minta Pemerintah Bereskan Permasalahan Teknis
- PSN Rempang Eco City Tak Masuk Perpres yang Diteken Prabowo, Rieke: Batal!
- Soal Pencopotan Wapres Gibran bin Jokowi, Pimpinan MPR Singgung Keputusan KPU
- Purnawirawan TNI Usul Copot Wapres RI, Legislator: Harus Ditanggapi Serius Prabowo