Nasib 1300 Sekolah RSBI Terancam
Dana Pendidikan Dikorup dengan Beragam Modus
Kamis, 03 Januari 2013 – 06:57 WIB
Tidak hanya itu, ICW dan Koalisi Pendidikan juga mencatat sejumlah hal yang mencerminkan ketidakadilan dalam penyelenggaraan pendidikan di Indonesia. Diantaranya, program wajib belajar yang belum terlaksana secara merata di Indonesia, kekerasan terhadap pendidikan dan korupsi.
Siti mengatakan, sepanjang tahun 2012, ICW menemukan 40 kasus korupsi dana pendidikan. Berbagai modus yang digunakan dalam kasus korupsi itu meliputi proyek fiktif, pembengkakkan biaya, pungli, penggelapan dan penyelewengan anggaran. Dari sejumlah kasus tersebut, modus penggelapan paling banyak digunakan dengan 18 temuan kasus.
Menurutnya, praktik korupsi itu sangat memprihatinkan karena terjadi dari tingkat paling kecil instansi pendidikan yaitu sekolah sampai Kantor Dinas. "Lebih ironis karena bantuan beasiswa pendidikan untuk siswa dari keluarga miskin pun dikorupsi," imbuh dia. (Ken)
JAKARTA- Sepanjang tahun 2012, Indonesia Corruption Watch (ICW) dan sejumlah organisasi yang tergabung dalam Koalisi Pendidikan, mencatat masih banyaknya
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Mendikdasmen Abdul Mu'ti Sampaikan Pesan Prabowo soal Kurikulum Merdeka, Alon-Alon
- Mendikdasmen: Coding dan Artificial Intelligence Mulai Diajarkan pada Tahun Ajaran Baru
- Ganesha Operation Bekali Siswa Sumsel Menghadapi Seleksi Masuk Perguruan Tinggi yang Ketat
- Institut Teknologi Del Menggunakan AI untuk Deteksi Kecurangan Saat Ujian
- Rantastia Nur Alangan Ungkap Dukungan Dr. Ram Krishna untuk UIPM
- Tingkatkan Kualitas Pendidikan di Sulsel, Ganesha Operation Kenalkan GO Expert