Nasib Habib Rizieq dan FPI Diprediksi jadi Isu Sensitif di Pilpres 2024
Rabu, 14 April 2021 – 18:59 WIB
Karena itu, meski diprediksi hanya berpengaruh terhadap segmen pemilih berdasarkan agama Islam, isu penzaliman terhadap ulama tetap berpengaruh terhadap kandidat yang bertarung di Pilpres 2024 nantinya.
"Isu penzaliman ini jangan dijadikan isu utama. Karena masalah ekonomi, seperti naik turun harga makan pokok, biaya listrik, lapangan kerja dan lain-lain lebih luas cakupan politiknya," pungkas Zainul. (gir/jpnn)
Zainul memprediksi nasib Habib Rizieq dan FPI bakal mncuat di Pilpres 2024, begini penjelasannya.
Redaktur & Reporter : Ken Girsang
BERITA TERKAIT
- Tokoh Islam Pendukung Anies Ramai-Ramai Dukung Ridwan Kamil-Suswono
- Aksi 411 di Kawasan Patung Kuda, Lihat Massanya
- FPI Gelar Aksi 411 Tuntut Adili Jokowi dan Pemilik Fufufafa, Begini Penampakannya
- Demo FPI Hari Ini, Pengamat Menduga Agenda Aksi 411 Balas Dendam
- Demo FPI Hari Ini, Tuntutan Reuni Aksi 411 Menyasar Jokowi dan Fufufafa
- Gugatan Ditolak PTUN, Ketua Tim Hukum PDIP Menggaungkan Prabowo Yes, Gibran No