Nasib Kaka Makin tak Jelas

Nasib Kaka Makin tak Jelas
Nasib Kaka Makin tak Jelas
Situasi yang berbeda dengan Sahin. Sebelum memutuskan memilih Arsenal sebagai pelabuhan berikutnya dengan status pinjaman, dia mendapat banyak tawaran dari klub lain. "Arsenal, Liverpool, dan Tottenham Hotspur tertarik kepadanya," kata Mourinho, seperti dikutip Goal.       

"Nuri mendapat sejumlah tawaran yang bagus, tetapi tidak ada satu pun klub yang mengajukan tawaran secara resmi untuk Kaka. Sata ingin segalanya cepat berakhir dan bisa berkonsentrasi ke lapangan," bilang Mourinho.

Sebelumnya Carvalho dikabarkan siap bergabung ke QPR, ternyata masih ada ganjalan. Penyebabnya, sekarang QPR sedang getol berburu Michael Dawson. Mourinho ragu, apakah Mark Hughes, manajer QPR, tetap tertarik kepada Carvalho bila mendapat tenaga Dawson.

"Saya tidak bisa mengkonfirmasi apapun tentang QPR. Saya bahkan tidak tahu apakah infomasi yang saya dengar benar atau tidak. Mereka bilang Dawson telah bergabung dengan QPR seharga 9 juta pounds (Rp 135 miliar)," terang Mourinho.

PINTU keluar dari Real Madrid tampaknya sudah terbuka lebar buat Kaka. Playmaker asal Brasil itu tidak masuk dalam daftar 21 pemain yang disiapkan

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News