Nasib Menteri Bergantung Kinerja Tiga Bulan
Kamis, 03 Januari 2013 – 06:05 WIB

Nasib Menteri Bergantung Kinerja Tiga Bulan
"Tentu semua bergantung pada apakah SBY masih berkomitmen dengan janji-janji politiknya untuk memberantas korupsi. Sebab, pembentukan kabinet merupakan hak prerogatif dia," tegas Laode.
Di bagian lain, Partai Demokrat secara kelembagaan tidak turut dalam pembahasan calon pengganti Menpora. Ketua Divisi Pusat Pengembangan Strategi dan Kebijakan DPP PD Ulil Abshar Abdalla mengungkapkan, hingga saat ini belum pernah ada rapat resmi di internal partainya khusus membahas hal tersebut.
"Sepengetahuan saya, rapat resmi membahas itu (pengganti Menpora) belum ada," ujar Ulil Abshar kemarin (2/1). Karena itu, pihaknya juga belum mengetahui siapa sosok yang dipersiapkan SBY yang juga ketua Dewan Pembina PD itu. Termasuk, kriteria figur pengganti Andi Mallarangeng.
"Kalau partai, yang saya tahu memang belum ada pembicaraan. Tapi, kalau satu atau dua orang, bisa jadi sudah ada yang diajak bicara," tandas Ulil.
JAKARTA--Isu perombakan kabinet (reshuffle) mewarnai rencana pengisian kursi Menpora yang lowong setelah pengunduran diri Andi Mallarangeng. Pemicunya,
BERITA TERKAIT
- Heboh Pengeroyokan di Kantor Polsek, Kapolda Riau Langsung Copot Jabatan Anak Buah
- Tugas Kantor Komunikasi Presiden Dianggap Tumpang Tindih, Begini Reaksi Mensegneg
- Kader Gerindra di Banggai Minta Polisi Menindak Pelaku Persekusi
- Paus Fransiskus Meninggal, Prabowo: Dunia Kehilangan Sosok Panutan dalam Kemanusiaan
- Mbak Ita bersama Suami Didakwa Terima Suap Rp 9,29 Miliar dari Proyek & Insentif ASN
- Dittipidsiber Bareskrim Turun Tangan Usut Gangguan Sistem Bank DKI