Nasib Musuh-Musuh Putin: Diracun, Ditembak, Difitnah
jpnn.com - Nama Vladimir Putin selalu disebut saat muncul kontroversi terkait Rusia. Politikus yang juga pemegang sabuk hitam judo itu menjadi sasaran media setiap ada intrik berbau Rusia. Itu terjadi karena bagi sebagian publik dia adalah pemimpin lalim yang tega menjegal semua lawan.
Putin memang selalu dikelilingi berbagai teori konspirasi. Ada yang bilang dia adalah pemegang kunci semua lembaga pemerintah. Juga penguasa senjata-senjata Rusia. Tetapi, ada juga yang mengatakan bahwa dia hanyalah boneka bagi orang-orang yang mengendalikannya dari belakang layar.
Berkuasa selama 18 tahun, Putin kini tercatat sebagai pemimpin Rusia terlama kedua di bawah Joseph Stalin. Selama periode itu, belasan lawan politik Putin di Rusia lenyap. Bisa meninggal dunia. Bisa mendekam di penjara, atau di rumah sakit jiwa.
Tidak ada yang tahu pasti mengapa Rusia melakukan semua itu. Namun, salah satu teori yang beredar menyebutkan bahwa patriot Rusia tidak ingin kenyamannya terusik. Karena itu, mereka berusaha menyampaikan pesan tegas kepada semua musuh. Yakni, Anda berikutnya! (bil/c4/hep)
Barisan korban Putin:
Racun
- Korban : Alexander Litvinenko
Kejadian : 1 November 2006
Bagi sebagian publik Rusia, Vladimir Putin adalah pemimpin lalim yang tega menjegal semua lawan
- Trump Sesumbar Bakal Membereskan Perang di Ukraina, Menlu Amerika: Ini Sulit
- Ukraina & Suriah Perkuat Hubungan Diplomasi Kemanusiaan di Tengah Invasi Rusia
- Rusia Mengembangkan Konsol Video Gim Secara Mandiri
- Hasto Tersangka, Connie Sebut Pengamanan Dokumen Penting ke Rusia, Wow!
- Demi Perdamaian, Negara Tetangga Minta Ukraina Ikhlaskan Wilayahnya Dicaplok Rusia
- Kabur ke Rusia, Bashar al-Assad dan Keluarganya Kantongi Suaka