Nasib Pemegang Jamkesmas Digantung

Nasib Pemegang Jamkesmas Digantung
Nasib Pemegang Jamkesmas Digantung
Sementara untuk, kebutuhan mendesak, bisa menggunakan Surat Keterangan Kurang Mampu (SKKM), akan dijamin Jamkesda. Terkait Jamkesda yang ditolak di RSCM, ia meminta sebaiknya, masyarakat miskin yang akan dijamin Jamkesda, melalui mekanisme atau prosedur yang sesuai.

“Minta rujukan dari Puskesmas dulu untuk dirujuk ke rumah sakit daerah. Kalo RS daerah tidak mampu menangani, pasien pasti akan dirujuk ke RS Jakarta, tapi ke RS Fatmawati dulu, jangan pasien minta langsung ke RSCM,” paparnya. (ful)

CIBINONG – Jelang berakhirnya masa berlaku kartu Jaminan Kesehatan Masyarakat (Jamkesmas) Kamis (28/2), warga  yang tak mendapat perpanjangan


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News