Nasib Produk Segar Tak Laku di Pasar Australia

Anda ingin melihat pergi kemana produk-produk yang tak laku terjual di sejumlah pasar di Australia? Tonton videonya di sini.

ABC News: Sonya Gee
Langkah ini menjadi strategi yang efektif dan pada pukul 4 sore, Pasar Fyshwick ramai dengan para penjual menarik para pembeli dan para pembeli bersedia mengantri untuk menawar.
"Persentase yang tersisa [sekitar 5:30 sore] umumnya sangat kecil. Sekitar satu persen atau kurang," kata Ken.
Warga yang penasaran soal kemana produk pasar yang tak terjual, berharap produk-produk segar sisa diberikan kepada tunawisma di Canberra.
"Kami mendapat pertanyaan aneh tentang apa yang terjadi pada akhir minggu dan sejujurnya, kami katakan hanya ada sedikit sampah makanan, baik laku dijual atau diberikan kepada badan amal," Barbara Irvine dari toko Wiffens mengatakan.
Barbara adalah ipar Ken, tapi bisnis mereka terpisah.
Seperti beberapa toko di pasar itu, Wiffens menjual produk grosir, yang terus berdagang di luar jam buka pasar.
Ibukota Australia, Canberra memiliki beberapa pasar produk segar yang hanya berdagang beberapa hari saja dalam sepekan.
- Dunia Hari Ini: Siswa SMA Prancis Ditangkap Setelah Menikam Teman Sekelasnya
- Dunia Hari Ini: Gempa Bumi Berkekuatan 6,2SR Mengguncang Turkiye, 150 Warga Luka-luka
- Tentang Hari Anzac, Peringatan Perjuangan Pasukan Militer Australia
- Dunia Hari Ini: Vatikan Umumkan Tanggal Pemakaman Paus
- 'Nangis Senangis-nangisnya': Pengalaman Bernyanyi di Depan Paus Fransiskus
- Perjalanan Jorge Mario Bergoglio Menjadi Paus Fransiskus