Nasib Tragis Chou Tien Chen, Dibantai Tunggal Singapura di Babak Pertama Hylo Open 2021
Kamis, 04 November 2021 – 11:41 WIB

Chou Tien Chen. Foto: allenglandbadminton
Toma Junior Popov bukanlah pemain sembarangan. Pebulu tangkis 23 tahun ini merupakan juara bertahan Hylo Open.
Pada edisi sebelumnya, Popov merebut gelar juara setelah menundukkan Mark Caljouw (Belanda) lewat pertarungan rubber game, 22-20, 19-21, 21-14.(mcr15/jpnn)
Chou Tien Chen harus rela tersingkir di babak pertama Hylo Open 2021 setelah dibantai tunggal Singapura.
Redaktur & Reporter : Dhiya Muhammad El-Labib
BERITA TERKAIT
- Gregoria Mariska Tunjung Absen di Sudirman Cup 2025, Digantikan Ester Nurumi
- Gloria Nababan Raih Gelar The Winner Asianista Internasional 2025 di Singapura
- PBSI Coba Komposisi Pemain Senior dan Junior di Sudirman Cup 2025
- Ada Kejutan dalam Skuad Indonesia di Sudirman Cup 2025
- Debut Jafar/Felisha di BAC 2025 Diwarnai Kartu Merah hingga Poin Gratis
- Poo Makna