Nasida Ria Berdendang dan Berdakwah di Pestapora 2022
Minggu, 25 September 2022 – 06:19 WIB
Beberapa karya yang didendangkan yakni Kota Santri, Bom Nuklir, Dunia Dalam Berita, dan Pergaulan.
Alunan musik dari Nasida Ria sukses mengajak ribuan penonton ikut bernyanyi dan bergoyang.
Nasida Ria juga tidak ketinggalan menyuguhkan lagu Wajah Ayu Untuk Siapa dan Keadilan yang begitu populer.
Adapun lagu Nabi Muhammad Mataharinya Dunia dipilih sebagai lagu penutup penampilan Nasida Ria di Pestapora 2022. (ded/jpnn)
Grup kasidah legendaris asal Semarang, Nasida Ria sukses tampil dalam festival musik Pestapora 2022 pada Sabtu (24/9).
Redaktur & Reporter : Dedi Yondra
BERITA TERKAIT
- Selebrasi Bersama di Pestapora 2024
- Kejutan dari SBY: Nyanyi di Pestapora hingga Pertemuan dengan Pramono-Rano
- 3 Berita Artis Terheboh: Film Tulang Belulang Tulang Siap Tayang, SBY Berdendang
- Tulus Deg-degan Tampil di Pestapora 2024, Ini Sebabnya
- Pestapora 2024 Segera Digelar, Hadirkan Lebih dari 250 Penampil
- SBY Siap Tampil di Pestapora 2024