Nasri Akhirnya Minta Maaf
Kamis, 28 Juni 2012 – 08:56 WIB

Nasri Akhirnya Minta Maaf
Banyak kalangan di Prancis yang menganggap Nasri sebagai sosok tidak bersahabat dengan publik. Dengan tegas Nasri pun lantas mengakui dia sangat mencintai publik Prancis. "Aku mencintai timnas Prancis, begitu juga dengan sepakbolanya, dan aku juga menghormati publik Prancis," kilah pemain kelahiran Marseille itu dikutip dari Goal.
Baca Juga:
Walaupun sudah meminta maaf kepada publik Prancis, Nasri belum membahas tentang permintaan maafnya kepada media di Prancis. Khususnya kepada wartawan AFP yang terlibat perselisihan dengannya. "Itu hanyalah masalah pribadi saya dengan beberapa wartawan. Aku akan menjelaskan duduk perkaranya sendiri jika waktunya sudah tepat," lanjut dia.
Manajer Lille Rudi Garcia prihatin dengan pertikaian di dalam skuad Prancis ini. Dia menyarankan kepada pihak FFF untuk menendang pemain-pemain yang dianggap sebagai biang kerok permasalahan tersebut. "Buat apa mempertahankan pemain yang tidak menghormati nama timnas Prancis," kecam Garcia.
Komentar keras dari Garcia ini mengikuti pernyataan mantan arsitek Prancis Raymond Domenech sebelumnya. Hanya, Garcia menekankan kepada seluruh anggota skuad Prancis untuk menghormati kode etiknya sebagai pemain timnas. "Insiden di Euro sangat memalukan," klaim Garcia.
PARIS - Nama Samir Nasri menjadi paling banyak diperbingkan pasca tersingkirnya tim Prancis dari perempat final Euro 2012 ini. Ulahnya yang tidak
BERITA TERKAIT
- Perpisahan Pahit Kevin Diks dengan FC Copenhagen
- MotoGP 2025: Marc Marquez, Harmoni Pembalap Hebat dan Motor yang Tepat
- Pengakuan Blak-blakan Pelatih Madura United Seusai Laga Melawan Persebaya
- Sudirman Cup 2025: Menanti Sinergi Pemain Senior dan Junior
- NBA Playoffs: Thunder Mencukur Grizzlies dengan Rekor Gila!
- Final Four Proliga 2025: Hanya LavAni yang Belum Ternoda