Natal dan Tahun Baru, Sulteng Siaga I
Senin, 23 Desember 2013 – 00:42 WIB

Sulawesi Tengah Siaga I jelang Natal dan Tahun Baru. Foto: JPNN.com
Untuk diketahui, dalam rangka Operasi Lilin 2013 yang digelar mulai 23 Desember mendatang, Polda Sulteng melibatkan sekitar 2.050 petugas keamanan. Masing-masing terdiri dari, 980 personel kepolisian, dan 1.070 personel dari instansi samping atau pendukung dari TNI, Orari, Rapi, Senkom, Dishub, Satpol PP, Pemadam Kebakaran, Jasa Raharja, Dinkes, PMI, Pramuka, Basarnas dan PLN. Untuk meminimalisir segala kerawanan tersebut, Polda Sulteng membangun Ada 49 pos pengamanan dan 22 pos pelayanan se Sulawesi Tengah. (agg/awa/jpnn)
PALU – Pengamanan wilayah Sulawesi Tengah (Sulteng), yang masuk daerah rawan konflik diperketat. Jelang Natal dan Tahun Baru, pengamanan Sulteng
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 91 CPNS dan 553 PPPK Mataram Formasi 2024 Terima SK, Begini Pesan Wali Kota Mohan
- Puluhan Siswa Cianjur Keracunan seusai Menyantap Paket MBG
- Banjir Merendam 450 Rumah di Pangkalpinang
- PPPK 2024 yang Baru Dilantik Jangan Sok Tahu, Begitu Pesan Pak Totok
- Kapolda Riau Copot Kapolsek Bukit Raya Gegara Aksi Brutal Debt Collector
- Ciptakan Rasa Aman Bagi Wisatawan, Pemkot Palembang Pasang CCTV di BKB