Natasha Wilona Ungkap Pengalaman Datang ke Penjara Paling Menyeramkan di Amerika
Kamis, 11 Januari 2024 – 17:07 WIB

Natasha Wilona di kawasan Senayan, Jakarta Pusat, Rabu (10/1). Foto: Firda Junita/JPNN.com
Menurut Natasha Wilona, dirinya memiliki alasan tersendiri mengapa mendatangi tempat tersebut.
Pemain series Happy Birth-Die itu mengaku memang gemar mengunjungi tempat yang tidak biasa.
"Memang kalau lagi liburan, suka ke tempat unik," beber Natasha Wilona.
Adapun Alcatraz merupakan penjara yang diperuntukkan buat kepentingan militer.
Alcatraz dibuka pada 1850 dan berhenti beroperasi pada Maret 1963.
Selama ini, Alcatraz dikenal sebagai penjara dengan tingkat keamanan paling tinggi di Amerika Serikat.
Kini, penjara yang ditutup untuk narapidana tersebut dijadikan sebagai lokasi wisata. (mcr7/jpnn)
Aktris Natasha Wilona baru saja pulang liburan dari Amerika Serikat. Dia mengunjungi penjara Alcatraz di San Francisco.
Redaktur : Dedi Yondra
Reporter : Firda Junita
BERITA TERKAIT
- Donald Trump Makin Berniat Mencaplok Greenland
- Dunia Hari Ini: Amerika Serikat Krisis Telur, Sampai Terpaksa Impor
- Mantap! Anyaman Mendong Khas Tasikmalaya Tembus Pasar Amerika Serikat dan Jerman
- Batas Sabar
- Presiden Prabowo Akan Bangun Penjara di Pulau Terpencil untuk Para Koruptor
- Guru Besar Unhas Marthen Napang Dihukum Penjara 1 Tahun Karena Terbukti Lakukan Tindak Pidana Penipuan