Nathalie Holscher Jelaskan Barang-barang Mewah Pemberian Sule, Hingga Nafkah Untuk Adzam
Sabtu, 13 Agustus 2022 – 20:21 WIB

Sule dan Nathalie Holscher. Foto: Instagram/ferdinand_sule
"Setelah bercerai sudah ada kesepakatan dari kami berdua. Rumah kado pernikahan (tanpa saya meminta dan belum saya tempati sampai sekarang)," jelas Nathalie Holscher.
"Mobil Alphard (kado yang diberika setelah saya lahiran yang sampai sekarang masih dalam cicilan, tanpa saya meminta), mobil Mazda (mobil saya dulu, ditukar tambah menjadi Mazda)," sambungnya.
Dia pun menegaskan dirinya menikahi Sule bukan karena alasan harta.
Oleh karena itu, ibu satu anak tersebut meminta agar tak perlu mempersoalkannya kembali.
"Saya menikah untuk mencari kebahagiaan, bukan mencari harta," tutur Nathalie Holscher.(mcr7/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Pembawa acara Nathalie Holscher menjelaskan soal nafkah anak yang diberikan Sule kepada putra sematawayang mereka, Adzam.
Redaktur : Yessy Artada
Reporter : Firda Junita
BERITA TERKAIT
- Kini jadi Kakek, Sule Bicara Soal Panggilan dari Cucu Pertama
- Soal Wajah Cucu Pertamanya, Sule Bilang Begini
- Sule Ungkap Momen Haru Rizky Febian Menyambut Kelahiran Anak Pertama
- Pasang Badan, Sule Respons Isu Miring Soal Menantunya
- Dapat Cucu Pertama dari Rizky Febian, Sule: Mirip Mahalini
- Kebahagiaan Sule Setelah Dapat Cucu dari Rizky Febian dan Mahalini