Nazar Digelandang, Anas Merasa Tenang
Selasa, 09 Agustus 2011 – 05:15 WIB
Di tempat yang sama, Ketua Dewan Pertimbangan DPP Partai Golkar Akbar Tandjung juga menyampaikan kelegaannya. Dia meminta Nazaruddin segera dibawa ke tanah air untuk membuktikan segala pernyataannya kepada hukum. "Pemerintah serius. Lebih penting bawa ke proses pengadilan apakah benar atau tidak," kata Akbar.
Menurut Akbar, isu yang dilempar Nazaruddin telah mempengaruhi situasi politik nasional. "Nama-nama yang disebut membuat perpolitikan tidak stabil," tandasnya. (pri/bay)
JAKARTA - Kabar tertangkapnya M.Nazaruddin telah sampai ke telinga Ketua Umum DPP Partai Demokrat Anas Urbaningrum. Politisi asal Blitar, Jawa Timur,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Nilai IKIP Kaltim Meningkat, Masuk Tiga Besar Nasional
- Yorrys Raweyai: DPD Akan Mengawal Proses Pembangunan PIK 2 Tangerang
- BPMK Lanny Jaya Diduga Potong Dana Rp 100 juta dari 354 Kampung
- Kipin Meraih Penghargaan Utama di Temasek Foundation Education Challenge
- Sri Mulyani: Setiap Guru adalah Pahlawan yang Berkontribusi Besar bagi Kemajuan Indonesia
- Kerugian Negara Hanya Bisa Diperiksa BPK, Ahli: Menjerat Swasta di Kasus PT Timah Terlalu Dipaksakan