Nazar Kirim Surat ke Penyidik KPK
Kamis, 25 Agustus 2011 – 16:39 WIB

Nazar Kirim Surat ke Penyidik KPK
Sejak pemeriksaan pertama oleh penyidik, Nazar terus meminta untuk pindah rutan. Menurut pengusaha muda itu, dia tak akan bicara jika belum dipindahkan oleh KPK.
Baca Juga:
Pimpinan KPK sendiri melalui Wakil Ketua KPK Bibit Samad Riyanto, menyatakan keputusan mengenai perlu tidaknya pemindahan Nazar dari Rutan Mako Brimob, masih dikaji oleh KPK.
"Kami masih sementara survey soal keamanan. Dia ini kan sebelumnya buronan," tutur Bibit pada Rabu (24/2). Selain melakukan survey, KPK juga sedang mengkaji alasan permintaan pindah rutan.(gel/jpnn)
JAKARTA- Muhammad Nazaruddin, tersangka korupsi kasus suap Wisma Atlet Palembang, tak berhenti membuat sensasi. Setelah sebelumnya menyurati Presiden
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Innalillahi, Satu Orang Tewas di Dalam Mobil Avanza yang Tertimbun Tanah Longsor
- Peraih Rekor MURI Keliling Eropa Bahas Masalah Kesehatan Mental
- Pemda Belum Mengajukan Usulan Penetapan NIP CPNS & PPPK 2024, BKN Akan Lakukan Ini
- Anak yang Hilang di Pantai Sayang Heulang Garut Akhirnya Ditemukan, Begini Kondisinya
- Berita Terbaru dari Polda NTT Perihal Kasus Eks Kapolres Ngada AKBP Fajar Lukman
- Ray Rangkuti Nilai Hasan Nasbi Layak Dicopot dari Jabatan PCO