Nazar Sebut Herman Main Proyek Pupuk Kementan
Kamis, 07 Februari 2013 – 22:33 WIB

Nazar Sebut Herman Main Proyek Pupuk Kementan
Sementara itu, KPK memastikan telah memiliki data kasus dugaan korupsi pengadaan pupuk dekomposer cair dan pupuk hayati senilai Rp 81 miliar di Kementan. Data itu tengah diproses untuk diselidiki oleh lembaga antirasuah pimpinan Abraham Samad itu.
Diberitakan sebelumnya, tender proyek dekomposer cair dan pupuk hayati cair senilai Rp 81 miliar di Kementan diduga bermasalah. Pemenang lelang proyek pupuk yang akan dialokasikan untuk enam provinsi di luar Jawa dan sekitar 100 kabupaten/kota itu adalah PT Daya Merry Persada (PT DMP).
Forum Indonesia untuk Transparansi Anggaran (FITRA) mensinyalir adanya ketidakberesan dalam proses tender. Diduga, ada politisi di DPR yang ikut bermain dalam proses tender pupuk Kementan.
Koordinator Investigasi dan Advokasi FITRA, Uchok Sky Khadafi, menyebut PT DMP pernah digunakan oleh Nazaruddin untuk menggarap proyek laboratorium elektronika di Universitas Sriwijaya Palembang. Bahkan, kata Uchok, PT DMP sebenarnya sudah masuk daftar hitam perusaahaan penyedia barang versi Kementan karena pada 2011 gagal merealisasikan proyek pengadaan ternak kambing kacang.(boy/jpnn)
JAKARTA - Belum berhenti menggoyang Ketua Umum DPP Partai Demokrat Anas Urbaningrum, kali ini Muhammad Nazarudin menyerang politisi PD lainnya, Herman
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang
- Gegara Panggilan Sidang Tak Sampai Alamat, Tergugat Datangi Kantor Pos di Jambi
- Menyambut Thudong 2025 di PIK Bukan Ritual Semata, Melainkan Pengalaman Jiwa
- Yohanes Bayu Tri Susanto Jadi Pengusaha Sukses yang Rendah Hati
- Revisi UU ASN Mengubah Tenggat Penyelesaian Honorer?