Nazar Seret Politisi Golkar
Aziz Syamsuddin Dapat Jatah dari Proyek Rp 567,9 M di Kejagung
Selasa, 13 Maret 2012 – 07:17 WIB
JAKARTA - Persediaan "amunisi" M. Nazaruddin tak ada habisnya. Kali ini yang dijadikan sasaran tembak terdakwa kasus suap wisma atlet itu adalah Wakil Ketua Komisi III DPR asal Lampung, Aziz Syamsuddin.
Nazar menyebut Aziz turut membantunya memainkan proyek senilai Rp567,9 miliar di Kejaksaan Agung (Kejagung). Dia memerlukan bantuan Aziz untuk meloloskan pembahasan anggaran di Komisi Hukum DPR yang menjadi mitra kerja Kejagung.
Baca Juga:
Proyek itu disebut kawasan terpadu guna pengembangan sumber daya manusia (SDM) kejaksaan yang diberi nama Adhyaksa Center. Di kawasan tak jauh dari Taman Mini Indonesia Indah itu dibangun Tugu Nurani Jaksa, Rumah Sakit Pusat Kesehatan Kejaksaan RI, serta auditorium.
Selain itu tersedia infrastruktur pendukung berupa transportasi shuttle bus, sarana jalan sekeliling kompleks, danau buatan, dan fasilitas jaringan nirkabel internet.
JAKARTA - Persediaan "amunisi" M. Nazaruddin tak ada habisnya. Kali ini yang dijadikan sasaran tembak terdakwa kasus suap wisma atlet itu
BERITA TERKAIT
- Kru Kapal Asal Malaysia Tenggelam di Sungai Siak
- Pendaftaran PPPK 2024 Tahap 2 Diperpanjang Hingga 15 Januari, Rekor Terlama 2 Bulan Saja
- Irjen Sandi: Taruna Akpol Harus Jadi Agen Cooling System Pengemban Fungsi Kehumasan
- Ahli Hukum Sebut Penggugat Tanah di Daan Mogot Tak Punya Legal Standing
- Peradi Jakbar Berharap Kasus Penembakan Advokat Rudi S Gani Segera Tuntas
- Lapas Pematang Siantar Resmikan Green House Demi Program Ketahanan Pangan