Nazar Setuju jika Ibas Gantikan Anas
Kamis, 07 Februari 2013 – 22:17 WIB

Nazar Setuju jika Ibas Gantikan Anas
JAKARTA - Langkah sejumlah politisi senior Partai Demokrat yang ingin mendongkel Anas Urbaningrum dari kursi Ketua Umum, didukung bekas kolega Anas, M. Nazarudin. Dia sebagai saksi untuk tersangka Andi Alfian Mallarangeng dalam kasus dugaan korupsi proyek pembangunan Pusat Pendidikan Pelatihan Sarana Olahraga Nasional, di Bukit Hambalang, Sentul, Bogor, Jawa Barat.
Bekas Bendahara Umum PD menegaskan, supaya partai berlambang bintang mercy itu lebih besar, memang harus segera mengganti ketua umumnya.
"Kalau nanti soal yang mana, ya itu DPC dan DPD mengetahui yang terbaik," kata Nazarudin, kepada wartawan, usai menjalani pemeriksaan di Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Kamis (7/2).
Baca Juga:
JAKARTA - Langkah sejumlah politisi senior Partai Demokrat yang ingin mendongkel Anas Urbaningrum dari kursi Ketua Umum, didukung bekas kolega Anas,
BERITA TERKAIT
- Kepala Komunikasi Kepresidenan Hasan Nasbi Bakal Direshuffle?
- Isu Matahari Kembar Diredakan Muzani, Bukan Dasco Apalagi Hasan Nasbi, Tumben
- PAN Dukung Prabowo Jadi Capres 2029, Ahmad Sahroni: Masih Dini untuk Bicara Pilpres
- Sahroni Nilai Pertemuan Sespimmen Polri dengan Jokowi Kurang Pas, Begini Alasannya
- Buka Pendidikan untuk Kader Muda Golkar, Bahlil Sebut Misbakhun Sosok Pemenang
- Irving Siap Cabut Gugatan PSU Pilkada Siak yang Diajukan Wakilnya di Sidang Perdana